Statistik Keuangan Pemerintah Desa Provinsi Kalimantan Barat 2022 dan 2023 - Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Barat

Publikasi Provinsi Kalimantan Barat Dalam Angka 2025 sudah rilis & dapat di unduh di link berikut  || Butuh konsultasi data statistik? Hubungi kami melalui WhatsApp PST BPS Provinsi Kalimantan Barat 0853 6249 9782 || Layanan Pengaduan BPS Provinsi Kalimantan Barat dapat diakses melalui https://s.bps.go.id/pengaduan6100|| Layanan Pengaduan Lapor melalui https://www.lapor.go.id/ || Analisis dan Insight indikator makro di Kalimantan Barat dapat diakses melalui Dashboard Kuda Sembrani s.bps.go.id/kudasembrani/

Statistik Keuangan Pemerintah Desa Provinsi Kalimantan Barat 2022 dan 2023

Nomor Katalog : 7203001.61
Nomor Publikasi : 61000.24037
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 26 September 2024
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 3.6 MB

Abstraksi

Publikasi ini merupakan publikasi yang baru pertama terbit dan menyajikan data Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa(APBDesa) serta Realisasi APBDesa pemerintah desa se- Kalimantan Barat tahun 2023. Ulasan singkat mengenai perkembangankeuangan pemerintah desa se-Provinsi Kalimantan Barat selama tahun 2022 dan tahun 2023 juga disertakan di dalamnya. Publikasiini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada berbagai pihak yang membutuhkan informasi sehubungan dangan kondisikeuangan pemerintah desa di Provinsi Kalimantan Barat.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Barat (BPS-Statistics of Kalimantan Barat Province)

Jl. Sutan Syahrir No. 24/42 Pontianak 78116

Telp (0561) 765741 Mailbox : kalbar@bps.go.id   

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik