Indikator Kesejahteraan Rakyat Provinsi Kalimantan Barat 2018 - Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Barat

Publikasi Provinsi Kalimantan Barat Dalam Angka 2024 sudah rilis & dapat di unduh di link berikut  || Butuh konsultasi data statistik? Hubungi kami melalui WhatsApp PST BPS Provinsi Kalimantan Barat 0853 6249 9782 || Layanan Pengaduan BPS Provinsi Kalimantan Barat dapat diakses melalui https://s.bps.go.id/pengaduan6100|| Layanan Pengaduan Lapor melalui https://www.lapor.go.id/ ||

Indikator Kesejahteraan Rakyat Provinsi Kalimantan Barat 2018

Nomor Katalog : 4102004.61
Nomor Publikasi : 61550.1905
ISSN/ISBN : 
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 21 November 2019
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 7.44 MB

Abstraksi

Publikasi ini menyajikan berbagai aspek kesejahteraan yang terukur berdasarkan data yang tersedia. Untuk memudahkan interpretasi, perubahan taraf kesejahteraan dikaji menurut delapan bidang yang mencakup Kependudukan, Kesehatan dan Gizi, Pendidikan, Ketenagakerjaan, Taraf dan Pola Konsumsi, Kemiskinan, Perumahan dan Lingkungan serta Sosial Lainnya yang menjadi acuan dalam upaya peningkatan kualitas hidup.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Barat (BPS-Statistics of Kalimantan Barat Province)

Jl. Sutan Syahrir No. 24/42 Pontianak 78116

Telp (0561) 735345 Mailbox : kalbar@bps.go.id   

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik